Langsung ke konten utama

sebelum ajal, setelah ajal

Sebelum ajal
Setelah ajal

Oh..
Apakah realitas ini ada yang menguasainya
atau tak ada ?
Bagaimana caraku memastikannya ?
Apakah bisa ?
Apakah tak bisa ?

Seiring ku merenunginya
Ku dapati informasi dari masa lalu
Tentang seorang manusia bernama muhammad

Yang bilang, bahwa ia mendapat informasi dari sang pencipta kehidupan ini, sang penguasa kehidupan ini, sang pembuata aturan kehidupan ini

Oh.. apakah ia jujur ? Apakah ia bohong ?
Apakah ia benar ? Apakah ia keliru ?

Ia kemukakan sejumlah informasi
Informasi akan sejumlah utusan sebelum ia
Informasi akan setelah ajal
Informasi perihal cara berhubungan dengnnya
Informasi perihal cara memandang kehidupan
Dan ada bagian menarik
Ia tak memaksa
Ia bebaskan ( apakah memilih mempercayainya atau menolaknya )
.